Rangkuman Respirasi Kelas 11

Rangkuman Respirasi Kelas 11

Biologi, IPA, Kelas 11, Materi Biologi, Materi IPA, Materi SMA, Pelajaran Biologi, Pelajaran IPA, Pelajaran SMA, Rekomendasi Catatan, studygram
Tahukah kamu apa itu respirasi? Respirasi ini dalam bahasa sehari-hari sering disebut dengan pernafasan. Nah untuk memahami sistem respirasi dengan lebih detail, simak rangkuman respirasi berikut ya! Pada artikel ini akan membahas rangkuman respirasi milik clearita. Rangkuman respirasi dari clearita ini isinya lengkap dan bermanfaat bgt lohh. Jangan lupa dibaca ya! Definisi Respirasi Berdasarkan rangkuman respirasi tersebut, respirasi merupakan proses mobilisasi energ untuk digunakan dalam menjalankan fungsi hidup. Tugas utama dari respirasi ini yaitu membawa oksigen ke seluruh tubuh agar sel-sel tubuh dapat berfungsi dengan baik dan membantu tubuh mengeluarkan karbon dioksida atau zat limbah. Organ Respirasi Rangkuman respirasi tersebut juga membahas mengenai organ respirasi. Berikut ini merupakan organ respirasi, yaitu: Hidung Hidung merupakan organ pertama yang dilalui udara saat bernapas. Fungsi dari organ hidung ini untung menyaring dan menghangatkan…
Read More
Rangkuman Materi Termokimia

Rangkuman Materi Termokimia

Kelas 11, Kimia, Materi Kimia, Materi SMA, Pelajaran Kimia, Pelajaran SMA, Rekomendasi Catatan, studygram
Termokimia adalah materi kimia kelas 11 yang menantang karena merupakan kombinasi dari hafalan dan hitungan. Berbeda dengan kimia unsur yang merupakan materi pure hafalan, dalam memahami termokimia kita harus mengingat beberapa rumus. Tapi jangan khawatir, artikel Clear kali ini memberi rangkuman materi termokimia sehingga bisa kamu gunakan untuk belajar! Cek juga materi kimia lain di Clear lewat link di bawah ini Rangkuman materi termokimia ini akan menjelaskan apa sih termokimia sebenarnya? Termokimia adalah cabang ilmu kimia yang memperhatikan aspek suhu dalam reaksi, baik reaksi endoterm maupun eksoterm. Perbedaan reaksi endoterm dan eksoterm adaah adanya energi, jika sistem menyerap atau menerima energi maka reaksi merupakan endoterm. Sebaliknya, jika sistem melepaskan energi, maka reaksi adalah eksoterm. Entalpi reaksi atau energi yang dibutuhkan dalam membentuk atau mengurai zat, merupakan bagian dari persamaan termokimia. Dalam…
Read More
5 Alasan Masuk OSIS dan MPK

5 Alasan Masuk OSIS dan MPK

Tips Sekolah
Hmm apa yah alasan yang bagus buat yang pengen masuk organisasi di sekolah? Sebagai pelajar terkadang kita bingung sebenarnya apa sih motivasi gabung OSIS atau MPK? Tugas utama pelajar kan belajar, tapi pengen juga punya kegiatan lain. Nah nggak usah galau, karena kali ini Clear akan menyampaikan alasan masuk OSIS dan MPK, yang pasti sebenernya sudah kalian pikirkan tapi belum terungkapkan~ Cek catatan SMP dan SMA di Clear melalui link ini! 1. Mengisi waktu dengan kegiatan kepemimpinan dan pengembangan diri Walaupun masih berstatus sebagai pelajar, tidak ada salahnya untuk mengasah softskill khususnya kepemimpinan sedini mungkin. Selain itu, kegiatan organisasi bisa menjadi selingan yang bermanfaat di sela-sela kegiatan utamamu, yaitu belajar. Itulah mengapa mengisi waktu dapat menjadi alasan pertama masuk OSIS dan MPK, lagipula guru dan orangtua akan sangat senang jika…
Read More

Alat Tulis Lettering untuk Kamu yang Suka Menulis!

Tips Belajar, Tips kehidupan, Tips Sekolah
Haihai! Kali ini admin mau ngasih tips alat tulis lettering nih buat kalian yang suka menulis dan suka kalo liat catatan kalian bagus, rapih, dan menarik! Kalian pasti mau dong kalau catatan kalian menarik? Lebih semangat buat belajar juga kan nantinya? Yuk liat rekomendasi alat tulis lettering dibawah ini. Spidol Alat tulis lettering yang pertama adalah spidol. Hayo siapa disini yang make spidol untuk ngebuat catatan?? Nah admin bakal kasih rekomendasi alat tulis lettering yang satu ini nih! Copic Sketch Marker Siapa sih yang ngga tau copic? Yap, merk satu ini emang terkenal banget di kalangan anak seni dan juga anak-anak yang suka nulis! Harganya memang ngga terjangkau dibanding dengan merk lainnya. Harga satuannya kisaran 70ribu-80ribuan. Sharpie Fine Point Alat tulis lettering kedua dalam kategori marker yaitu Sharpie Fine Point!…
Read More
Rangkuman Majas

Rangkuman Majas

Bahasa Indonesia, Kelas 10, Kelas 11, Kelas 12, Kelas 7, Kelas 8, Kelas 9, Materi Bahasa Indonesia, Materi SMA, Materi SMP, Pelajaran Bahasa Indonesia, Pelajaran SMA, Pelajaran SMP, Rekomendasi Catatan, studygram
Halo! Tahukah kamu apa itu majas? lalu macam-macam majas ada apa aja saja ? Kalau kamu belum tau, tandanya kamu harus baca artikel ini. Artikel kali ini akan membahas mengenai rangkuman majas.  Definisi Majas Majas bisa disebut juga dengan gaya bahasa. Majas merupakan pemanfaatan kekayaan bahasa, pemakaian ragam tertentu untuk memperoleh efek-efek tertentu yang membuat sebuah karya sastra semakin hidup, keseluruhan ciri bahasa sekelompok penulis sastra dan cara khas dalam menyampaikan pikiran dan perasaan, baik secara lisan maupun tertulis. Nah, Majas ini sering digunakan dalam penulisan karya sastra, seperti puisi dan prosa. Pasti kamu sering kan melihat frasa-frasa di dalam puisi yang sulit dipahami dengan mudah? Kalau iya, berarti puisi tersebut menggunakan majas sebagai penulisannya. Macam-Macam Majas Nah kali ini kita akan mengupas macam-macam majas dari rangkuman majas milik _grewntea…
Read More