9 Cara Membuat Power Point yang Bagus dan Menarik

9 Cara Membuat Power Point yang Bagus dan Menarik

Materi SMA, Materi SMP, Pelajaran SMA, Pelajaran SMP, Perguruan Tinggi, studygram, teknologi, Tips Belajar
Haloo! Buat yang anak SMP dan SMA maupun kuliah pasti deh ngga bakal lepas dari yang namanya presentasi. Biasanya kan kita kalo presentasi kita make power point nih, nah kali ini admin bakal share cara membuat power point yang bagus dan juga menarik nih! Pasti penasaran kan kalian gimana cara membuat ppt yang bagus? Let's check it out! Minimalkan Jumlah Slide Cara membuat power point yang bagus yang pertama adalah mengurangi jumlah slide. Kenapa? Meminimalkan jumlah slide disini bukanlah memaksakan jumlah slide hanya sebatas 7-10 slide saja, melainkan tergantung dengan poin-poin penting yang ingin kalian sampaikan di presentasi kalian Pilih Font yang Mudah Dibaca Audiens Cara kedua adalah dengan memilih font yang mudah dibaca nih! Jangan memilih font yang terlalu "ramai" agar audiens pun mudah membaca poin-poin yang ada di…
Read More
5 Cara menentukan jurusan kuliah yang cocok

5 Cara menentukan jurusan kuliah yang cocok

Kelas 12, Perguruan Tinggi, Tips Belajar, Tips kehidupan, Tips Sekolah
Cara menentukan jurusan kuliah yang cocok Berdasarkan hasil penelitian Indonesia Career Center Network (ICCN) terhadap mahasiswa Indonesia, sebanyak 87% mahasiswa di Indonesia mengakui bahwa jurusan yang mereka ambil tidak sesuai dengan bakat dan minatnya. Parahnya lagi, ‘salah jurusan’ bisa berdampak buruk terhadap studi maupun karir kamu lohh… Biasanya bulan-bulan segini merupakan bulan yang bikin galau untuk para pelajar yang sedang berjuang untuk bisa masuk Perguruan Tinggi. Salah satu penyebab galaunya tentunya dalam permasalahan menentukan jurusan kuliah yang cocok untuk kamu. Karena menentukan jurusan kuliah yang cocok akan sangat berpengaruh banget terhadap perkembangan studi dan karir kamu.  Nah pada artikel kali ini akan membahas tentang bagaimana cara menentukan jurusan kuliah yang cocok untuk kamu. Kenali Bakat yang kamu miliki Cara menentukan jurusan kuliah yang pertama yaitu mengenali bakat yang ada pada…
Read More
Cara menentukan jurusan SMA

Cara menentukan jurusan SMA

Kelas 9, Tips Belajar, Tips kehidupan, Tips Sekolah
Pilihan jurusan SMA dalam menentukan jurusan SMA Dalam menentukan jurusan SMA tentunya gampang-gampang susah nih. Banyak faktor yang perlu kamu perhitungkan. Banyak kasus anak SMA memilih jurusan asal-asalan atau sekedar mengikuti teman, sehingga menyebabkan potensi yang dimilikinya tidak bisa maksimal.  Artikel kali ini akan membahas bagaimana cara menentukan jurusan SMA yang tepat untuk kamu. Kenapa kak aku harus baca artikelnya? Tentunya karna menentukan jurusan SMA ini merupakan sesuatu yang sangat penting bangetttt agar potensi yang ada pada diri kamu bisa optimal dan tentunya memudahkan kamu dalam memilih jurusan kuliah nantinya. Gamau kan pada saat kamu mau memilih jurusan kuliah, kamu merasa salah menentukan jurusan SMA? Bisa-bisa cita-cita kamu terhambat deh. Nah artikel ini akan membagikan kamu tips-tips cara menentukan jurusan SMA yang tepat untuk kamu. Kenali Minat dan Bakat Kamu…
Read More
Belajar Lettering untuk Pemula dengan Catatan Studygram

Belajar Lettering untuk Pemula dengan Catatan Studygram

Rekomendasi Catatan, studygram, Tips Belajar
Baru akan mulai belajar lettering? Nggak usah ragu, yuk mulai aja! Dengan artikel kali ini mimin akan memberi inspirasi untuk kamu dalam mengawali perjalanan letteringmu~ Gimana caranya? Mimin akan tampilkan lima catatan studygram yang cocok untuk dipakai belajar lettering untuk pemula! Langsung saja yah, prepare yourself to be inspired ✨ https://www.clearnotebooks.com/id/notebooks/1198079 Belajar lettering untuk pemula dengan catatan dari _grewntea Lettering yang digunakan oleh _grewntea pada judul catatan ini cukup simpel lho. Yang penting dalam header catatan itu adalah permainan warna. Dan ditampilkan sangat cantik melalui perpaduan biru dan ungu! https://www.clearnotebooks.com/id/notebooks/1165827 Belajar lettering untuk pemula dengan catatan dari wonvnery Simpel tapi cantik, inilah kata yang menggambarkan catatan dari wonvnery! Lettering yang dipakai pada judul catatan juga nggak ribet lho, cuman penggunaan hiasan pendukung seperti dua garis dibelakang itu jelas membantu menambah…
Read More
3 Rekomendasi Catatan Passive Voice

3 Rekomendasi Catatan Passive Voice

Bahasa Inggris, Kelas 10, Kelas 11, Kelas 12, Materi Bahasa Inggris, Materi SMA, Materi SMP, Pelajaran Bahasa Inggris, Pelajaran SMA, Pelajaran SMP, Rekomendasi Catatan, studygram
Passive voice adalah salah satu materi dalam bahasa Inggris SMA. Nah kali ini admin akan memberikan 3 rekomendasi catatan passive voice yang ada di Clear! Passive voice itu apa sih? Passive voice adalah suatu bentuk kalimat dimana subjek menerima suatu aksi, bukan melakukan suatu aksi. Buat penjelasan lebih lengkapnya yuk lihat catatan passive voice dari girlflwrxxxx, cremeetic, dan monastudies_! Catatan Passive Voice dari Girlflwrxxxx Klik untuk perbesar gambar. Link catatan di https://www.clearnotebooks.com/id/notebooks/1203467 Catatan Passive Voice dari Cremeetic Klik untuk perbesar gambar. Link catatan di https://www.clearnotebooks.com/id/notebooks/1190549 Catatan Passive Voice dari Monastudies_ Klik untuk perbesar gambar. Link catatan di https://www.clearnotebooks.com/id/notebooks/1183683 Nah itu dia 3 rekomendasi catatan Passive Voice dari admin! Yuk baca artikel catatan bahasa inggris atau aplikasi belajar bahasa inggris gratis buat kalian yang emang tertarik untuk belajar! Jangan lupa download…
Read More
Lima Tips Belajar SBMPTN Tanpa Bimbel

Lima Tips Belajar SBMPTN Tanpa Bimbel

Persiapan Ujian, studygram, Tips Belajar, Tips Sekolah
UTBK dan SBMPTN 2020 UTBK adalah ujian tertulis berbasis komputer yang diadakan sebagai SBMPTN (Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri) di tahun 2020. Selain sebagai nilai SBMPTN, hasil UTBK juga bisa digunakan sebagai nilai di ujian masuk masing-masing universitas (tergantung kebijakan universitas terkait). Pendaftaran UTBK-SBMPTN akan dibuka mulai 02 Juni – 20 Juni 2020 dan pelaksanaannya adalah 05 – 12 Juli 2020, walaupun begitu peserta hanya boleh ikutan UTBK 2020 sekali saja. Untuk pengumuman hasil UTBK akan diberi tahu pada 25 Juli 2020. Apa saja yang diujikan Nah tahun ini, UTBK-nya hanya mengujikan Tes Potensi Skolastik (TPS). Yang diujikan adalah kemampuan penalaran umum, pengetahuan kuantitatif, pengetahuan dan pemahaman umum, serta kemampuan memahami bacaan dan menulis. Kelompok ujian juga hanya terdiri dari dua yaitu, Kelompok Ujian Sains dan Teknologi (Saintek)Kelompok Ujian…
Read More
Materi TPS UTBK 2020

Materi TPS UTBK 2020

Kelas 12, Materi Pengetahuan Umum, Pelajaran Pengetahuan Umum, pengetahuan umum, Perguruan Tinggi, Persiapan Ujian, Rekomendasi Catatan, Tips Belajar, Tips Sekolah
Bagaimana persiapan UTBK 2020 kamu nih? Nah kalo kamu yang mau tau apa aja yang harus dipersiapkan untuk UTBK 2020 kamu bisa baca artikel sebelum ini ya:) Nah salah satu materi yang akan kamu hadapi saat mengerjakan UTBK nanti yaitu merupakan materi TPS UTBK. Pada artikel ini kita akan membahas materi TPS UTBK. Sebelum membahas lebih jauh, kita mulai bahas dari definisinya dulu ya. Definisi Materi TPS UTBK 2020 Apa sih materi TPS UTBK itu? TPS itu singkatan dari Tes Potensi Skolastik. materi TPS Tipe-tipe soal TPS ini membutuhkan latihan yang lumayan sering untuk dapat mengerjakannya dengan mudah dan cepat, dikarenakan soal TPS tidak dapat dihafal sehingga butuh latihan. Lalu tujuan test dari TPS ini apa? Soal-soal TPS ini bisa mengukur kemampuan siswa dalam hal kemampuan kognitif, penalaran, dan pemahaman…
Read More
5 Persiapan UTBK 2020

5 Persiapan UTBK 2020

Kelas 12, Materi Pengetahuan Umum, Pelajaran Pengetahuan Umum, pengetahuan umum, teknologi, Tips Belajar, Tips Sekolah
Wah ga terasa ya sebentar lagi untuk kalian yang baru saja lulus SMA akan menghadapi Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) 2020 dan pelaksanaannya akan berbentuk Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK). Nah tentunya persaingan akan sangat ketat dong! Oleh karena itu, persiapan UTBK 2020 kamu harus matang nih. Penasaran kan bagaimana persiapannya? Yuk simak artikelnya sampai tuntas untuk melihat hal apa saja yang menjadi persiapan UTBK 2020 kamu:) Update Informasi untuk Persiapan UTBK 2020 Update informasi untuk persiapan UTBK 2020 Tentunya hal pertama yang harus kamu ketahui adalah informasinya. Gamau kan tiba-tiba kamu salah jadwal testnya? Bisa-bisa kamu kalah sebelum berperang. Informasi apa aja sih kak yang harus aku ketahui? Jawabannya adalah informasi sedetail mungkin. Mulai dari informasi jadwal pendaftaran, pelaksanaan, tata cara pelaksanaannya, materi yang diujikan, sistem penilaian,…
Read More
4 Tips Belajar Tanpa Bimbel

4 Tips Belajar Tanpa Bimbel

Tips Belajar, Tips kehidupan, Tips Sekolah
Kalo nggak ikut bimbel, kira-kira nilaiku bakal aman nggak ya? Pertanyaan diatas pasti pernah terbesit di benak setiap pelajar masa kini. Gimana lagi, bimbel (bimbingan belajar) sudah seperti keharusan untuk menunjang nilai di sekolah. Tanpa bimbel, kita ngerasa kurang pede, atau takut kurang memahami materi yang diajarkan. Apakah bimbel itu wajib? Bimbel jadi wajib jika sekolah mengharuskannya, misal untuk kelas 6, 9, dan 12 wajib tambahan pelajaran atau bimbingan setelah pulang sekolah untuk menghadapi ujian nasional. Diluar itu, bimbel adalah pilihan setiap siswa dan orangtuanya sebagai penunjang nilai. Untuk yang nggak ikutan bimbel, tenang, ada Tips Belajar Tanpa Bimbel Untuk teman-teman yang tidak menambahkan bimbel di kegiatan keseharian, berikut ada Tips Belajar Tanpa Bimbel dari Clear. Tips belajar tanpa bimbel ini ditujukan untuk teman-teman yang ingin memahami pelajaran sekolah dan…
Read More
3 Materi Kimia Koloid

3 Materi Kimia Koloid

IPA, Kelas 10, Kelas 11, Kelas 12, Kimia, Materi IPA, Materi Kimia, Materi SMA, Pelajaran IPA, Pelajaran Kimia, Pelajaran SMA, Rekomendasi Catatan, Tips Belajar, Tips Sekolah
Koloid adalah materi kimia kelas 11 yang gampang-gampang susah. Tapi jangan khawatir, di Clear ada banyak catatan tentang materi koloid! Dengan artikel ini, mimin akan membagikan 3 materi kimia koloid yang terbaik di Clear. Apa sih koloid itu?Koloid adalah sebuah sistem dispersi yang terlihat homogen walaupun sebenarnya heterogen. Ukuran partikelnya terletak diantara larutan dan suspensi (1-1.000 nm). Bagaimana sifat dari koloid?Terjadi efek tyndall, gerak brown, elektroforesis, adsorpsi, koagulasi, dan dialisis. Yuk untuk lebih jelasnya, baca rangkuman materi kimia koloid dari Kila, Nuurinr, dan Moccabujostudies! Materi Kimia Koloid dari Kila Klik untuk perbesar gambar. Link catatan di https://www.clearnotebooks.com/id/notebooks/1197403 Materi Kimia Koloid dari Nuurinr Klik untuk perbesar gambar. Link catatan di https://www.clearnotebooks.com/id/notebooks/1156155 Materi Kimia Koloid dari Moccabujostudies Klik untuk perbesar gambar. Link catatan di https://www.clearnotebooks.com/id/notebooks/1156155 Nah itu tadi catatan dan rangkuman materi…
Read More