Catatan Fisika Kelas 10 Semester 2 Lengkap!

Halo semuanya! Sebentar lagi akan memasuki semester 2 nih! Nah untuk kalian yang sekarang duduk di bangku kelas 10, admin ada kumpulan catatan fisika nih untuk kalian mempersiapkan semester 2 kalian! Yuk dicek!

Catatan Fisika Kelas 10 Semester 2: Hukum Newton

Catatan-catatan di atas dibuat oleh nachnotes dan bellclsthic. Catatan ini membahas mengenai apa isi hukum I dan II Newton, rumus, serta penerapannya.

Catatan Fisika: Usaha dan Energi

Keempat catatan di atas dibuat oleh @peaxhienotess, studygnv, wonvnery, dan bellclsthic. Catatan-catatan ini mencakup pengertian usaha, daya, energi dan jenis energi, serta hubungan energi dan usaha. Usaha merupakan suatu perpindahan yang dilakukan oleh suatu benda. Sementara itu, energi adalah kemampuan untuk melakukan usaha.

Catatan Fisika Kelas 10 Semester 2: Momentum dan Impuls

Dua catatan di atas dibuat oleh bellclsthic dan moccastudying. Kedua catatan ini menjabarkan pengertian serta rumus untuk momentum dan impuls, energi kinetik pada tumbukan, koefisien restitusi, tumbukan lenting sempurna, tumbukan lenting sebagian, tidak lenting, serta hukum kekekalan momentum dan tumbukan. Momentum merupakan hasil kali sebuah benda dengan kecepatan benda itu pada suatu saat. Momentum merupakan besaran vektor yang searah dengan kecepatannya.

Catatan Fisika: Getaran Harmonis

Catatan-catatan di atas dibuat oleh studystvinc dan studygnv. Catatan ini membahas pengertian getaran harmonis, periode, frekuensi, konstanta,gaya pegas, dan persamaan getaran. Getaran harmonis merupakan gerak bolak-balik benda melalui titik setimbang dengan banyaknya getaran benda setiap satu detik.

Nah, sekian kumpulan catatan fisika kali ini dari admin. Untuk yang mau cari catatan SMA lainnya bisa dicek ya di bawah ini