Catatan Studygram: Ide Untuk Bikin Catatan Menarik

Catatan Studygram: Ide Untuk Bikin Catatan Menarik

Rekomendasi Catatan, studygram, Tips Belajar, Tips Sekolah
Studygram adalah fenomena yang marak di instagram, menampilkan pelajar dengan catatan rapi dan aesthetic. Hashtag #studygramindonesia di instagram berisi puluhan ribu catatan studygram yang keren dan kreatif. Apa itu studygram? Studygram adalah para pelajar yang membagikan catatannya di instagram atau media sosial lain dengan tujuan untuk saling memotivasi dalam mencapai cita-cita. Catatan studygram yang dibagikan dihias sedemikian rupa menggunakan lettering sebagai judul catatan, washi tape untuk separator halaman, sticker untuk mempercantik, dan tentunya bolpen atau spidol warna warni juga nggak ketinggalan. Catatan studygram di aplikasi Clear Tapi, tahukah kamu kalau di aplikasi Clear juga banyak banget catatan studygram? Iya, banyak! Contoh kecilnya adalah yang bakal ditunjukkan di artikel ini, cek ya! https://www.clearnotebooks.com/id/notebooks/1139906 Catatan studygram dari QUEENSTUDIES https://www.clearnotebooks.com/id/notebooks/1145063 Catatan studygram dari NAZZNOTES https://www.clearnotebooks.com/id/notebooks/1076193 Catatan studygram dari STUDYSTVINC https://www.clearnotebooks.com/id/notebooks/1072435 Catatan studygram dari…
Read More
Rangkuman Fungi

Rangkuman Fungi

Biologi, Kelas 10, Materi Biologi, Materi SMA, Pelajaran Biologi, Pelajaran SMA, Rekomendasi Catatan, studygram
Tahukah kamu apa itu fungi? Mungkin sebagian dari kamu jarang mendengar istilah fungi ini. Memang fungi ini istilah biologi. Dalam sehari-hari fungi sering kita sebut dengan jamur. Nah kalo jamur pasti semuanya tentunya sudah sering dengar dong. Macam-macam fungi ini ada apa aja sih ? Sebelum menyimak artikel tentang rangkuman fungi berikut ini, cek artikel lainnya ya 👇 Definisi Fungi Sebelum membahas rangkuman fungi lebih lanjut, apasih pengertian fungsi tersebut? Fungi merupakan nama regnum dari sekelompok besar makhluk hidup eukariotik heterotrof yang mencerna makanannya di luar tubuh lalu menyerap molekul nutrisi ke dalam sel-selnya. Fungi adalah suatu kelompok jasad hidup yang menyerupai tumbuhan karena mempunya dinding sel, tidak bergerak, berkembang biak dengan spora tetapi tidak mempunyai klorofil. Ciri-ciri Setelah membahas dari defisini fungi, sekarang kita akan membahas ciri-ciri dari fungi…
Read More
Catatan Matematika SMP

Catatan Matematika SMP

Kelas 7, Kelas 8, Kelas 9, Matematika, Materi Matematika, Materi SMP, Pelajaran Matematika, Pelajaran SMP, Rekomendasi Catatan, studygram
Matematika? wah sebagian dari kamu pasti terlintas bahwa matematika ini sulit kan? Matematika memang merupakan mata pelajaran yang masih dianggap sulit oleh para pelajar di Indonesia. Berdasarkan hasil test yang diadakan oleh PISA menyatakan bahwa Indonesia masih tergolong rendah dalam penguasaan materi matematika. Tenang kamu ga sendirian kok! Kali ini Clear ada solusi nih untuk kamu, di Aplikasi Clear tersedia banyak banget catatan matematika yang keren-keren loh. Tenang catatan matematika ini bukan hanya keren saja, tapi isi dari catatan matematika ini sangat lengkap dan bermanfaat untuk membantu kamu dalam belajar matematika. Penasaran dong mau liat catatan matematikanya gimana? Yuk simak artikel ini hingga selesai ya! Aritmatika Sosial Catatan matematika kali ini merupakan catatn milik tendiez. Catatan matematika ini membahas tentang Aritmatika Sosial IPS. Pada catatan matematika ini berisi kumpulan rumus-rumus…
Read More
Rangkuman Bahasa Jawa Kelas 11

Rangkuman Bahasa Jawa Kelas 11

Bahasa Jawa, Kelas 11, Materi Bahasa Jawa, Materi Pengetahuan Umum, Pelajaran Bahasa Jawa, Pelajaran Pengetahuan Umum, pengetahuan umum, Rekomendasi Catatan, studygram
Sumber catatan: Catatan basa Jawa untuk SMA lainnya di Clear: Pocung, novel dan sesorah Catatan rangkuman Bahasa Jawa ini merupakan catatan dari joy.studyie. Kamu bisa memahami apa pengertian dari masing-masing istilah karena catatannya sangat jelas dan detil! Upacara dan Aksara Jawa Di catatan selanjutnya, rangkuman Bahasa Jawa yang dibahas tentang upacara mulai dari lamaran sampai dengan sinduran. Aksara jawa juga dibahas mulai dari huruf hingga angka. Lengkap! Gambuh, Crita Rakyat, dan Pariwara Foto diatas akan menjelaskan rangkuman bahasa jawa tentang gambuh, crita rakyat, dan pariwara. Rangkuman Bahasa Jawa ini adalah yang terakhir, dan akan menjelaskan tentang teks eksposisi dalam konteks Bahasa Jawa. Selamat belajar menggunakan rangkuman Bahasa Jawa dari Clear, baca juga artikel dan download aplikasi Clear ya! Catatan Bahasa Jawa Lainnya Play Store: https://play.google.com/store/apps/details?id=com.scryva.speedy.android&hl=id App Store: https://apps.apple.com/id/app/clear-notebook-sharing-app/id613239060
Read More
Rangkuman Redoks

Rangkuman Redoks

Kelas 10, Kimia, Materi Kimia, Materi SMA, Pelajaran Kimia, Pelajaran SMA, Rekomendasi Catatan, studygram, Tips Sekolah, Uncategorized
Haihai! Disini siapa nih yang butuh rangkuman redoks buat pelajaran kimia? Redoks itu apa min? Redoks itu reduksi oksidasi yang merupakan materi kimia kelas 10! Disini admin bakal kasih rekomendasi rangkuman redoks nih buat kalian! Let's check it out! Redoks https://www.clearnotebooks.com/ja/notebooks/1137230 Bagian pertama dari rangkuman redoks ini tentunya penjelasan tentang redoks itu sendiri. Bilangan Oksidasi Banyaknya elektron yang dilepas atau menangkap sehingga biloks dapat bertanda positif maupun negatif Persamaan Reaksi Rangkuman redoks bagian kedua membahas mengenai syarat-syarat reaksi. Syarat-Syarat Reaksi Harus sesuai realitaHarus memenuhi hukum kekekalan massa Atom Relatif Pada bagian ketiga, rangkuman redoks ini membahas mengenai atom relatif. Konsep Mol Bagian keempat dari rangkuman redoks ini adalah konsep mol Rumus Zat Kimia Rumus Molekul Perbandingan jumlah mol yang sebenarnya sesuai hukum Proust (perbandingan tetap) Rumus Empiris Perbandingan jumlah mol…
Read More
Faktor Migrasi

Faktor Migrasi

Kelas 9, Materi Pengetahuan Sosial, Materi SMP, Pelajaran Pengetahuan Sosial, Pelajaran SMP, Pengetahuan Sosial, Rekomendasi Catatan, studygram
Halo! Migrasi? Apa tuh kak? Nah pada artikel kali ini kita akan membahas tentang faktor migrasi dan pengertian migrasi itu sendiri. Penasaran dong? Yuk simak artikelnya sampai selesai. Catatan faktor migrasi pada artikel ini merupakan catatan milik studystvinc. Catatan faktor migrasi ini bagus dan bermanfaat banget lohh... Definisi Migrasi Migrasi merupakan perpindahan penduduk dari suatu wilayah ke wilaya lain dengan maksud untuk menetap di daerah tujuan. Sifat migrasi ini sendiri bisa sementara atau menetap sementara. Jenis Migrasi Migrasi Semasa Hidup Merekan yang pindah dari tempat lahir ke tempat tinggal sekarang Migrasi Risen Mereka yang pindah melewati batas provinsi dalam kurun waktu lima tahun terakhir sebelum pencacahan atau perhitungan penduduk. Migrasi Total Orang yang pernah bertempat tinggal di tempat yang berbeda dengan tempat tinggal pada waktu pengumpulan data. Faktor Migrasi Nah sekarang…
Read More
Rangkuman Respirasi Kelas 11

Rangkuman Respirasi Kelas 11

Biologi, IPA, Kelas 11, Materi Biologi, Materi IPA, Materi SMA, Pelajaran Biologi, Pelajaran IPA, Pelajaran SMA, Rekomendasi Catatan, studygram
Tahukah kamu apa itu respirasi? Respirasi ini dalam bahasa sehari-hari sering disebut dengan pernafasan. Nah untuk memahami sistem respirasi dengan lebih detail, simak rangkuman respirasi berikut ya! Pada artikel ini akan membahas rangkuman respirasi milik clearita. Rangkuman respirasi dari clearita ini isinya lengkap dan bermanfaat bgt lohh. Jangan lupa dibaca ya! Definisi Respirasi Berdasarkan rangkuman respirasi tersebut, respirasi merupakan proses mobilisasi energ untuk digunakan dalam menjalankan fungsi hidup. Tugas utama dari respirasi ini yaitu membawa oksigen ke seluruh tubuh agar sel-sel tubuh dapat berfungsi dengan baik dan membantu tubuh mengeluarkan karbon dioksida atau zat limbah. Organ Respirasi Rangkuman respirasi tersebut juga membahas mengenai organ respirasi. Berikut ini merupakan organ respirasi, yaitu: Hidung Hidung merupakan organ pertama yang dilalui udara saat bernapas. Fungsi dari organ hidung ini untung menyaring dan menghangatkan…
Read More
Rangkuman Materi Termokimia

Rangkuman Materi Termokimia

Kelas 11, Kimia, Materi Kimia, Materi SMA, Pelajaran Kimia, Pelajaran SMA, Rekomendasi Catatan, studygram
Termokimia adalah materi kimia kelas 11 yang menantang karena merupakan kombinasi dari hafalan dan hitungan. Berbeda dengan kimia unsur yang merupakan materi pure hafalan, dalam memahami termokimia kita harus mengingat beberapa rumus. Tapi jangan khawatir, artikel Clear kali ini memberi rangkuman materi termokimia sehingga bisa kamu gunakan untuk belajar! Cek juga materi kimia lain di Clear lewat link di bawah ini Rangkuman materi termokimia ini akan menjelaskan apa sih termokimia sebenarnya? Termokimia adalah cabang ilmu kimia yang memperhatikan aspek suhu dalam reaksi, baik reaksi endoterm maupun eksoterm. Perbedaan reaksi endoterm dan eksoterm adaah adanya energi, jika sistem menyerap atau menerima energi maka reaksi merupakan endoterm. Sebaliknya, jika sistem melepaskan energi, maka reaksi adalah eksoterm. Entalpi reaksi atau energi yang dibutuhkan dalam membentuk atau mengurai zat, merupakan bagian dari persamaan termokimia. Dalam…
Read More
Rangkuman Majas

Rangkuman Majas

Bahasa Indonesia, Kelas 10, Kelas 11, Kelas 12, Kelas 7, Kelas 8, Kelas 9, Materi Bahasa Indonesia, Materi SMA, Materi SMP, Pelajaran Bahasa Indonesia, Pelajaran SMA, Pelajaran SMP, Rekomendasi Catatan, studygram
Halo! Tahukah kamu apa itu majas? lalu macam-macam majas ada apa aja saja ? Kalau kamu belum tau, tandanya kamu harus baca artikel ini. Artikel kali ini akan membahas mengenai rangkuman majas.  Definisi Majas Majas bisa disebut juga dengan gaya bahasa. Majas merupakan pemanfaatan kekayaan bahasa, pemakaian ragam tertentu untuk memperoleh efek-efek tertentu yang membuat sebuah karya sastra semakin hidup, keseluruhan ciri bahasa sekelompok penulis sastra dan cara khas dalam menyampaikan pikiran dan perasaan, baik secara lisan maupun tertulis. Nah, Majas ini sering digunakan dalam penulisan karya sastra, seperti puisi dan prosa. Pasti kamu sering kan melihat frasa-frasa di dalam puisi yang sulit dipahami dengan mudah? Kalau iya, berarti puisi tersebut menggunakan majas sebagai penulisannya. Macam-Macam Majas Nah kali ini kita akan mengupas macam-macam majas dari rangkuman majas milik _grewntea…
Read More
Catatan Lumut Kelas 10

Catatan Lumut Kelas 10

Biologi, IPA, Kelas 10, Materi Biologi, Materi IPA, Materi SMA, Pelajaran Biologi, Pelajaran IPA, Pelajaran SMA, Rekomendasi Catatan, studygram
Halo! Pasti kamu pernah dong liat lumut? atau malah sering liat? Tapi, tahukah kamu kalau lumut itu apa ? Nah artikel ini kita akan membahas catatan lumut milik wonvnery nih. Yuk simak artikelnya ya! Definisi Lumut Tumbuhan lumut merupakan sekumpulan tumbuhan kecil yang termasuk dalam Bryophytina(dari bahasa Yunani bryum, "lumut"). Lumut ini merupakan tumbuhan yang biasanya hidup ditempat-tempat lembab. Nah ini sebabnya kalau kamu ke daerah pegunungan atau hutan-hutan, pasti kamu akan sering melihat lumut di sepanjang jalan. Kalau kamu penasaran dengan definisi lumut lebih lengkapnya, kamu bisa langsung baca catatan lumut yang ada di Aplikasi Clear ya! Klasifikasi Lumut Pada catatan lumut milik wonvnery, juga membahas klasifikasi dari lumut. Penasaran kan apa aja sih klasifikasi lumut itu? simak penjelasan berikut ya! Lumut Daun Lumut daun memiliki batang semu yang…
Read More