6 Cara Belajar Biar Tidak Bosan!

6 Cara Belajar Biar Tidak Bosan!

studygram, Tips Belajar, Tips kehidupan, Tips Sekolah
Halo semuanya! Siapa nih yang gampang bosan kalo lagi belajar? Apalagi belajar jarak jauh gini kan jadi bawaannya mau malas-malasan terus. Admin aja kuliah kerjaannya tidur terus nih saking bosannya. Nah, admin mau kasih tahu kalian nih 6 cara belajar biar tidak bosan! Penasaran kan? Yuk dicek! Atur Waktu Sebaik Mungkin Nah, hal satu ini penting banget nih untuk kalian lakukan! Kalian harus pintar mengatur waktu kalian agar efektif untuk belajar. Misalnya, kalian belajar 1 jam, lalu beristirahat 10 menit, baru kemudian lanjut belajar lagi. Kalian harus melakukan ini agar tidak mudah bosan. Kalau kalian tidak beristirahat tiap beberapa selang waktu, kalian pasti jenuh dan malah malas untuk belajar, atau bahkan hanya membaca saja dan tidak paham apa yang dipelajari. Kuasai Diri dan Gaya Belajar yang Disukai Nah, cara belajar…
Read More
Belajar Pake Catatan di Clear

Belajar Pake Catatan di Clear

studygram, Tips Belajar, Tips Sekolah
Musim ujian telah tibaaa, gimana persiapanmu sejauh ini? Udah siap atau malah pengen rebahan aja karena sudah siap banget? 😁 Oiya, Clear juga menyediakan catatan belajar untuk PAS lhoo. DAN JUGA, kalo kamu mau membagikan catatan belajar PAS-mu di Clear, ada hadiah menarik. Simak terus ya! ✨ Catatan PAS SMP di Clear Catatan PAS SMA di Clear Sosiologi Kelas 10 PKN Kelas 11 Ekonomi Kelas 10 Bahasa Inggris Kelas 11 Bagikan catatanmu, menangkan hadiah semaumu! View this post on Instagram A post shared by Clear - Berbagi Catatan (@clear_indonesia)
Read More
Giveaway Alat Tulis Aesthetic untuk Mahasiswa

Giveaway Alat Tulis Aesthetic untuk Mahasiswa

studygram, Tips Belajar, Tips Sekolah
Halo! Kali ini mimin mau membawakan kabar gembira tentang giveaway yang ada di Clear. Yup, giveaway alias event berhadiah! 🎁 Apa sih hadiahnya? Cara ikutannya gimana? Oke, akan mimin jelasin lewat artikel ini! Eits, jangan lupa juga buat baca artikel lainnya yaa Event berhadiah apaan? Cuman dengan membagikan catatan, kamu bisa dapat rangkaian alat tulis aesthetic lho! Terdiri dari notebook, 2 sticky notes, sticker, dan washi tape dengan tema warna yang super cute-- yaitu pink, kuning, dan tosca 💗💛💙 OIYA, hadiah ini akan dikirim ke kamu secara GRATIS. Ongkir dan biaya lainnya gak akan dikenakan ke pemenang. Asyik kan? Catatan apa yang dibagikan? Catatan yang dibagikan adalah catatan kuliah ya. Harus itu! Dibagikan ke aplikasi Clear dengan cara download aplikasi, lalu upload foto catatan ke jenjang pendidikan mahasiswa/universitas. Oiya, catatannya…
Read More
3 Rekomendasi Aplikasi buat Catatan Digital

3 Rekomendasi Aplikasi buat Catatan Digital

studygram, teknologi, Tips Belajar, Tips Sekolah
Siapa nih, yang selama sekolah online lebih suka bikin catatan digital? 🙋‍♀️🙋‍♂️ Dalam artikel kali ini mimin akan memberikan rekomendasi aplikasi buat bikin catatan digital. Jadi sambil sekolah di Zoom atau Google Classroom, kamu bisa sekalian bikin catatan di laptop atau tablet. Aplikasi yang akan kita bahas di sini adalah Microsoft OneNote, Evernote, dan GoodNotes 5! Sebelum itu jangan lupa buat baca artikel lainnya di Clear! Rekomendasi Aplikasi buat Catatan Digital: Microsoft OneNote https://www.microsoft.com/id-id/microsoft-365/onenote/digital-note-taking-app?ms.url=onenotecom&rtc=1 Aplikasi ini biasanya udah ter-install di laptop Windows barengan dengan Office 365 lainnya, jadi udah siap buat dipake. OneNote juga tersedia di Android, iPhone, dan iPad, sehingga kamu bisa mensinkronisasi catatan dengan semua perangkatmu. Bikin catatan di Android terus direview di laptop jadi bisa banget. Apa sih kelebihan OneNote? Full feature, pembelian termasuk ketika beli Office…
Read More
Lengkap! Kumpulan catatan materi SMP

Lengkap! Kumpulan catatan materi SMP

Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, IPA, Kelas 7, Kelas 8, Kelas 9, Matematika, Materi Bahasa Indonesia, Materi Bahasa Inggris, Materi IPA, Materi Matematika, Materi SMP, Pelajaran Bahasa Indonesia, Pelajaran Bahasa Inggris, Pelajaran IPA, Pelajaran Matematika, Pelajaran SMP, studygram, Tips Belajar, Tips Sekolah
Hallo semuanya! Selama ini kamu merasa catatan kamu selama di kelas merasa sangat berantakan? Kesulitan saat belajar untuk persiapan UAS? Butuh catatan untuk belajar persiapan ujian? Semua catatan materi SMP akan kamu dapatkan di Clear! Nah untuk kamu yang tidak sabar, kamu bisa mendapatkan kumpulan semua catatan materi SMP lengkap dengan klik di bawah ini Materi IPA kelas 9 Di aplikasi Clear, Salah satu rangkuman catatan SMP yang tersedia yaitu rangkuman catatan materi IPA kelas 9. Kamu bisa menjumpai berbagai pelajaran IPA kelas 9, mulai dari materi kalor, listrik dinamis, sistem reproduksi, dan lainnya. Kalo kamu butuh Materi SMP tentang pelajaran IPA kelas 7, 8, dan 9, kamu bisa lihat di link berikut! Materi Matematika kelas 9 Kata siapa matematika tidak butuh catatan yang lengkap? Faktanya, kamu butuh banget nih…
Read More
Lengkap! Kumpulan catatan materi SMA

Lengkap! Kumpulan catatan materi SMA

Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, Biologi, Ekonomi, Fisika, Geografi, Kelas 10, Kelas 11, Kelas 12, Matematika, Materi Bahasa Indonesia, Materi Bahasa Inggris, Materi Biologi, Materi Ekonomi, Materi Fisika, Materi Geografi, Materi Matematika, Materi SMA, Pelajaran Bahasa Indonesia, Pelajaran Bahasa Inggris, Pelajaran Biologi, Pelajaran Ekonomi, Pelajaran Fisika, Pelajaran Geografi, Pelajaran Matematika, Pelajaran SMA, studygram, Tips Belajar, Tips Sekolah
Catatan kamu selama di kelas merasa sangat berantakan? Butuh catatan untuk belajar persiapan ujian? Semua catatan materi SMA akan kamu dapatkan di Clear! Nah untuk kamu yang tidak sabar, kamu bisa mendapatkan kumpulan semua catatan materi SMA lengkap dengan klik di bawah ini Materi Kimia kelas 10 Salah satu materi SMA yang kamu akan dapatkan di Clear yaitu materi kimia kelas 10, kamu bisa mendapatkan macam-macam pelajaran kimia kelas 10 di Clear. Mulai dari catatan materi mengenai ilmu dasar kimia, materi dan perubahannya, partikel dasar atom, dan pelajaran kimia kelas 10 lainnya. Oiya, catatan yang ada di Clear bukan hanya catatan materi kimia kelas 10 saja, tapi juga tersedia catatan materi kimia untuk kelas 11 dan kelas 12. Yuk jangan lupa di cek ya! Selanjutnya
Read More
Persiapan Menjadi Mahasiswa Baru di Kuliah Online

Persiapan Menjadi Mahasiswa Baru di Kuliah Online

Perguruan Tinggi, Tips Belajar, Tips kehidupan, Tips Sekolah
Menjadi mahasiswa baru di kondisi pandemi memang menyulitkan. Peraturan yang masih mungkin untuk berubah, membuat mahasiswa baru harus lebih mengetahui kondisi. Dalam artikel kali ini mimin akan membahas apa yang perlu teman-teman mahasiswa baru lebih pahami dalam persiapan menjadi mahasiswa baru. Mulai dari kegiatan orientasi sampai kuliah online, semangat berjuang di kampus idaman ya! Cek catatan untuk mahasiswa di Clear 👇 Persiapan Mahasiswa Baru: Jadwal Kegiatan dan Akademik Normalnya setelah registrasi akademik selesai, akan ada orientasi kampus mulai dari tingkat universitas, fakultas, dan jurusan. Yup, aturan ini akan beda-beda tiap kampus, tapi umumnya gini. Nah, karena pandemi kondisi ini akan sangat berubah, contohnya beberapa jurusan mengadakan orientasi online. Sebagai mahasiswa baru, tahu jadwal yang paling fix itu penting banget karena akan menyangkut beban kegiatan termasuk tugas.😂 Kamu bisa tanya jadwal…
Read More
Matematika Kelas 12: Belajar jadi Menyenangkan dengan Catatan Estetik

Matematika Kelas 12: Belajar jadi Menyenangkan dengan Catatan Estetik

Kelas 12, Matematika, Materi Matematika, Materi SMA, Pelajaran Matematika, Pelajaran SMA, Rekomendasi Catatan, studygram, Tips Belajar, Tips Sekolah
Dalam artikel kali ini mimin akan memberikan 8 catatan matematika kelas 12 yang nggak cuman bermanfaat, tapi juga estetik karena belajar dengan catatan yang keren itu menyenangkan! Kamu juga bakal terinspirasi buat bikin catatan seperti matematika kelas 12 kali ini~ Dalam artikel kali ini, materi matematika kelas 12 yang akan dibahas meliputi: Dimensi tigaLimitPeluangStatistika Sebelum kita mulai, jangan lupa cek artikel keren lainnya di Clear! Matematika Kelas 12: Dimensi Tiga Kita akan belajar kedudukan titik, bidang, garis dalam dimensi tiga matematika kelas 12 dengan tiga catatan berikut ini: Cek catatan kelas 12 lainnya disini
Read More
Metode Mencatat yang Efektif

Metode Mencatat yang Efektif

Materi Pengetahuan Umum, pengetahuan umum, Rekomendasi Catatan, studygram, Tips Belajar, Tips Sekolah
Catatan kamu selama di kelas merasa sangat berantakan? Sebenarnya, menulis catatan yang baik tidak selalu berkaitan dengan bagus atau tidaknya tulisan tangan kamu, namun lebih berdasarkan terhadap sistem pengorganisasian yang terstruktur dan sistematis. Catatan yang rapi dan terstruktur tentu akan sangat membantu kamu dalam mengingat materi pelajaran yang sedang kamu pelajari. Selain itu, catatan yang rapi juga membuat kamu lebih bersemangat saat membacanya lohh… Oleh karena itu, kamu perlu mengetahui metode mencatat apa saja yang dapat kamu gunakan. Disini tidak ada metode mencatat yang lebih baik, tentunya setiap metode mencatat mempunyai kelebihan dan kekurangannya tersendiri. Untuk itu sesuaikan dengan kebutuhan kamu ya. Daripada lama-lama, yuk langsung simak metode mencatat berikut! Sebelum lanjut, kamu bisa click di bawah ini untuk mendapatkan catatan yang bagus untuk referensi kamu membuat catatan yang lebih…
Read More
Catatan dengan Metode Cornell

Catatan dengan Metode Cornell

studygram, Tips Belajar, Tips kehidupan, Tips Sekolah
Kamu pasti ingin dong mempunyai catatan yang rapih dan efektif? Tapi gimana bingung cara membuatnya? Artikel ini memberikanmu solusinya! Teknik mencatat ada bermacam-macam, nah salah satunya dengan menggunakan metode Cornell. Teknik mencatat dengan metode cornell ini dinilai lebih efektif dan efisien lohh… Sebelum lanjut, kamu bisa click di bawah ini untuk mendapatkan catatan yang bagus untuk referensi kamu membuat catatan yang lebih menarik! Yuk pahami metode Cornell dan mulai bikin catatan yang lebih efektif dan efisien! Definisi Metode Cornell Sebagian dari kamu mungkin baru pertama kali mendengar metode Cornell? Lalu apasih metode cornell itu? Metode Cornell merupakan metode yang ditemukan oleh Walter Pauk pada sekitar tahun 1940-1950an, Metode Cornell ini digunakan untuk menulis, mengatur, dan menggunakan catatan yang berisi materi atau serangkaian informasi baru. Salah satu manfaat yang paling kamu…
Read More