Catatan IPA Kelas 8 Semester 2 Lengkap

Catatan IPA Kelas 8 Semester 2 Lengkap

Biologi, Kelas 8, Materi Biologi, Materi SMP, Pelajaran Biologi, Pelajaran SMP, Rekomendasi Catatan
Kali ini admin mau share rangkuman catatan-catatan IPA Semester 2 untuk kalian yang kelas 8 nihh !! Di semester ini, kalian akan banyak belajar tentang sistem pernapasan dan ekskresi pada manusia. Kalian juga akan diperkenalkan dengan Getaran, Gelombang, Bunyi, dan Cahaya lohh ! serunyaa. Yuk di cekk ! Tekanan Zat Tekanan zat adalah besarnya gaya yang bekerja pada setiap satuan luas. P = F/A Keterangan:P = tekanan (N/m2 atau Pa)F = gaya (N)A = luas permukaan (m2) Tekanan atmosfer adalah tekanan gas di setiap titik manapun di atmoser bumi. Nilai tekanan atmosfer normal (P0) tepat di atas permukaan laut. P0 = 1 atm = 76cmHg Barometer merupakan alat untuk mengukur tekanan atmosfer. Tekanan atmosfer berbanding terbalik dengan ketinggian suatu tempat. Setiap kenaikan ketinggian 100m dari permukaan laut, tekanan atmosfer berkurang…
Read More